Penulis: Tekwasi/Editor: Mbayak Ginting
5 Tahun lalu, Dibaca : 1612 kali
KARO,Medikomonline.com - Musyawarah Pimpinan Kecamatan (Muspika) Tiga
Panah melaksanakan gotong royong bersama masyarakat Ajijulu di Desa Ajijulu,
Kecamatan Tiga Panah, Kabupaten Karo, Senin (17/09/2019).
Gotong royong bersama
masyarakat Desa Ajijulu ini juga diikuit oleh Kapolsek Tiga Panah AKP R Simanjorang bersama personel, Babinkamtibmas Polsek
Tigapanah, Danramil 02 Tiga Panah
Kapten ÀRH Marno bersama Babinsa, Kades Ajijulu
Matius Perangin- angin
beserta perangkat desa.
Kegiatan gotong royong ini dilaksanakan untuk menghindari berkembangbiaknya bibit penyakit seperti nyamuk malaria. Dalam waktu dekat juga akan dilaksanakam fogging untuk memberantas nyamuk malaria yang menyebabkan demam berdarah.
Wilayah Kecamatan Tiga Panah yang menjadi lokasi gotong
royong kali ini adalah Desa Ajijulu. Gotong royong ini juga diikuti oleh
beberapa perwakilan desa di Kecamatan Tiga Panah.
Tag : No Tag
Berita Terkait
Rehat
Tajuk
Memahami Pemikiran Jenderal Dudung Abdurachman
PERLUNYA MENGUBAH CARA PANDANG PEDAGANG DI LOKASI WISAT...
Berita Populer
Arief Putra Musisi Anyar Indonesia
Project Fly High Terinspirasi dari Pengalaman Hidup Dr Joe dan Tamak
Ketua Umum GRIB H Hercules Rozario Marshal, Saya Bagian Dari Masyarakat Indramayu
Dari Kegiatan Aksi Sosial, Hercules Kukuhkan Ketua DPC GRIB JAYA Se-Jawa Barat
Chief Mate Syaiful Rohmaan
SAU7ANA
GMBI Kawal Kasus Dugaan Penipuan PT. Rifan Financindo Berjangka di PN Bandung
Ivan Lahardika Arranger dan Komposer Indonesia
SAU7ANA Come Back
Mika Andrian Artis & Executive Producer