Penulis: Lucy
2 Hari lalu, Dibaca : 53 kali
DEPOK, Medikomonline.com - Warga Perumahan Cimanggis Golf Estate (CGE) kini bisa menikmati air perpipaan siap minum langsung tanpa direbus. PT Tirta Asasta Depok meresmikan Zona Air Minum Prima (ZAMP) pertama di kawasan itu belum lama ini.
ZAMP dirancang sebagai kawasan pelayanan air bersih yang aman, sehat, dan layak dikonsumsi langsung. Program ini awalnya jadi proyek percontohan di perumahan sebelum diperluas ke skala kota.
Dirut PT Tirta Asasta Depok, M. Olik Abdul Holik, menegaskan komitmennya untuk mengembangkan ZAMP di wilayah Depok lain. "ZAMP Cimanggis Golf Estate bukti kesiapan kami sediakan air siap minum aman dan berkelanjutan," katanya
Diterangkan Olik, peluncuran ZAMP adalah terobosan PT. Tirta Asasta Depok untuk ningkatin kualitas pelayanan air minum di Depok. "Selama ini PDAM sering disebut perusahaan air mandi, tapi dengan ZAMP, kami ingin ubah itu," katanya.
Dia harap ZAMP bisa dinikmati terus dan dikembangkan lagi, sesuai upaya Pemkot Depok buat Depok makin maju. "Kami ingin ZAMP berlangsung permanen dan berkelanjutan," tambah Olik.
Asisten Administrasi Umum Pemkot Depok, Nina Suzana, apresiasi langkah ini dan berharap masyarakat dukung pemanfaatan air perpipaan di Depok. (Lucia)
Tag : No Tag
Berita Terkait
Rehat
Tajuk
Memahami Pemikiran Jenderal Dudung Abdurachman
PERLUNYA MENGUBAH CARA PANDANG PEDAGANG DI LOKASI WISAT...
Berita Populer
Arief Putra Musisi Anyar Indonesia
Ketua Umum GRIB H Hercules Rozario Marshal, Saya Bagian Dari Masyarakat Indramayu
Project Fly High Terinspirasi dari Pengalaman Hidup Dr Joe dan Tamak
Dari Kegiatan Aksi Sosial, Hercules Kukuhkan Ketua DPC GRIB JAYA Se-Jawa Barat
Chief Mate Syaiful Rohmaan
SAU7ANA
GMBI Kawal Kasus Dugaan Penipuan PT. Rifan Financindo Berjangka di PN Bandung
Indramayu Diguncang Gempa Magnitudo 4.4, Kedalaman 280 Kilometer
Ivan Lahardika Arranger dan Komposer Indonesia
SAU7ANA Come Back